Biotekners - Microsoft Access (Ms. Access) merupakan bagian software dari perusahaan Micorosft, Inc. Ms. Access dapat digunakan sebagai aplikasi untuk pengelolaan data khususnya data laboratorium. Terdapat 4 fitur utama di dalam Ms. Acceess diantaranya: table, form, query dan report. Agar lebih memahami bagaimana penerapan Ms. Access untuk pengelolaan data laboratorium. Berikut persiapannya:
- Ms. Access Database minimal versi 2010 (dalam tulisan ini akan menggunakan Ms. Access 2016)
- Laptop atau PC yang dilengkapi dengan RAM minimal 1,2 Ghz
- Jika Anda kesulitan menggunakan pad pada laptop, bisa menggunakan mouse
Tahapan membuat file awal:
 |
Membuat File Baru --> New Blank Database |
 |
beri nama file --> Create |
 |
Klik Save As --> Beri nama file |
 |
Buat Label Data yang akan diinput dan sesuaikan tipe data dengan gambar di atas |
 |
Jika sudah, kembalikan ke bentuk Datasheet view lagi --> Klik Menu, pilih DataSheet View |
Baik, itulah cara membuat tabel database pada pertemuan pertama untuk penggunaan Ms. Access sebagai manajemen data lab.
More From Author
Tutorial